Pengembangan modul biologi berbasis penelitian fitoplankton di waduk mulur sukoharjo
DOI:
https://doi.org/10.32585/jbl.v3i1.1239Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui jenis-jenis fitoplankton air tawar di Waduk Mulur Kabupaten Sukoharjo yang dapat digunakan sebagai bahan ajar pembuatan sumber belajar modul biologi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode purposive random sampling. Pengumpulan data dilakukan sebanyak 3 kali pada pagi, siang dan sore hari dengan menggunakan jaring plankton. Modul yang digunakan adalah model penelitian dan pengembangan (R&D) yang dimodifikasi menjadi 7 langkah: 1) penelitian dan pengumpulan informasi; 2) perencanaan; 3) pengembangan produk awal; 4) uji coba produk awal; 5) revisi produk awal 6) uji lapangan terbatas; 7) revisi produk kedua. Hasil dan kesimpulan spesies fitoplankton yang ditemukan di waduk Mulur Sukoharjo berjumlah 15 spesies dengan indeks keanekaragaman 2,39 (sedang). Penilaian ahli materi, ahli media, guru biologi, dan pengguna modul menyatakan bahwa modul termasuk dalam kategori layak dengan kualifikasi sangat baik dan dapat diterapkan dalam proses pembelajaran sesuai dengan kompetensi dasar yang telah tertulis pada silabus
Downloads
References
Andriani, A., Damar, A., Rahardjo, M., Charles P. H. Simanjuntak, Aries, A., & Reiza, M. A. (2017). KELIMPAHAN FITOPLANKTON DAN PERANNYA Abundance of Phytoplankton and its Role as Fish Food Sources in Pabean Bay ,. Jurnal Sumberdaya Akuatik Indopasifik, 1(2), 133–144.
Aprilia, L., Lestariningsih, N., & Ayatusa’adah. (2020). Pengembangan Penuntun Praktikum Berbasis Inkuiri Terbimbing Materi Interaksi Makhluk Hidup pada Siswa MTs Darul Amin Palangka Raya Lidia. Journal of Biology Learning, 2(2), 112–120.
Asyhari, A., & Silvia, H. (2016). Pengembangan Media Pembelajaran Berupa Buletin dalam Bentuk Buku Saku untuk Pembelajran IPA Terpadu. Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika Al-Biruni, 5(1), 1. https://doi.org/10.24042/jpifalbiruni.v5i1.100
Bahraeni, B. (2017). EFEKTIFITAS PENGEMBANGAN BAHAN AJAR ILMU PENDIDIKAN ISLAM BERBASIS MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW MELALUI KEGIATAN DESIMINASI PADA STAIS DDI MAROS. Inspiratif Pendidikan, 6(1), 100. https://doi.org/10.24252/ip.v6i1.4920
Depdiknas. (2008). Penulisan modul. Jakarta: Direktorat Jenderal Peningkatan Mutu Pendidik Dan Tenaga Kependidikan.
Haryanti, D., Septiana, N., Lestariningsih, N., & Lestariningsih, N. (2020). Pengembangan Modul Terintegrasi Keislaman Materi Sistem Reproduksi Kelas IX SMPN 4 Katingan Kuala. Journal of Biology Learning, 2(1), 33–40. https://doi.org/10.32585/.v2i1.561
Khanifah, S., Pukan, K. K., & Sukaesih, S. (2012). Pemanfaatan Lingkungan Sekolah Sebagai Sumber Belajar Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Unnes Journal of Biology Education, 1(1), 66–73. https://doi.org/10.15294/jbe.v1i1.379
Lestari, A. W. (2017). Pengembangan modul pembelajaran biologi berbasis kearifan lokal di Kawasan Wisata Goa Kreo pada materi ekosistem kelas X SMA negeri 16 Semarang. UIN Walisongo.
Majid, A. (2008). Perencanaan Pembelajaran. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Nugroho, A. A., & Subiyantoro, S. (2017). Pengembangan Modul Sistematika Tumbuhan Tinggi Berbasis Guided Discovery untuk Mengembangkan Kemampuan Berpikir Kritis Mahasiswa Pendidikan Biologi. Bio-Pedagogi: Jurnal Pembelajaran Biologi, 6(2). Retrieved from https://jurnal.uns.ac.id/pdg/article/view/20696
Rohmiyati, N., Ashadi, A., & Utomo, S. B. (2016). Pengembangan Modul Kimia Berbasis Inkuiri Terbimbing pada Materi Reaksi Oksidasi-Reduksi The Development of Chemical Modules Based Guided Inquiry in the Oxidation and Reduction Reactions Matter. A, 2 (2), 2016, 223 - 229 Pen, 2(2), 223–229.
Sinambela, M., & Sinaga, T. (2020). PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BIOLOGI UMUM SEBAGAI SUMBER BELAJAR UNTUK BUKU PEGANGGAN MAHASISWA. Journal of Biology Education, 8(3).
Suwarni, E. (2015). Pengembangan Buku Ajar Berbasis Lokal Materi Keanekaragaman Laba-Laba Di Kota Metro Sebagai Sumber Belajar Alternatif Biologi Untuk Siswa Sma Kelas X. BIOEDUKASI (Jurnal Pendidikan Biologi), 6(2), 86–92. https://doi.org/10.24127/bioedukasi.v6i2.336
Swastika, D. D. (2019). Pengembangan modul pembelajaran terintegrasi keislaman mata kuliah botani tumbuhan tinggi materi angiospermae kelas liliopsida. IAIN Palangka Raya.
Swastika, D. D. (2020). Pengembangan Modul Pembelajaran Terintegrasi Keislaman Mata Kuliah Botani Tumbuhan Tinggi Materi Angiospermae Kelas Liliopsida. Journal of Biology Learning, 2(1), 23–32. https://doi.org/10.32585/.v2i1.560
Utami, R. B. (2012). Penyusunan Modul Keanekaragaman Hayati Berdasarkan Penelitian Keanekaragaman Fitoplankton di Sungai Gua Pindul Gunung Kidul Bagi Siswa Kelas X SMA. Universitas Negeri Yogyakarta., Yogyakarta:
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish with the Journal of Biology Learning agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.