Korelasi Pemahaman Strutur Kalimat dan Motivasi Membaca dengan Keterampilan Menulis Karangan Deskripsi Peserta Didik Kelas V Sekolah Dasar Se-Gugus Diponegoro Kecamatan Polokarto Tahun pelajaran 2019/2020

Authors

  • CINTA TRI WINANI PUTRANTI Universitas Bangun Nusantara

DOI:

https://doi.org/10.32585/jp.v29i3.955

Abstract

   Abstrak: Penelitian ini menggunakan survey melalui studi korelasi dengan mengambil sample menggunakan Proposional Random Sampling. Lokasi penelitian di SD se-gugus Diponegoro Kecamatan Polokarto.  Penelitian bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya: (1) hubungan antara pemahaman struktur kalimat dengan keterampilan menulis karangan deskripsi pada peserta didik kelas V SD Se-gugus Diponegoro Kecamatan Polokarto Kabupaten Sukoharjo; (2) Hubungan antara motivasi membaca dengan keterampilan menulis karangan deskriptif pada peserta didik kelas V SD Se-gugus Diponegoro Kecamatan Polokarto Kabupaten Sukoharjo; 3) Hubungan antara pemahaman struktur kalimat dan motivasi membaca dengan keterampilan menulis karangan deskriptif peserta didik kelas V SD Se-gugus Diponegoro Kecamatan Polokarto Kabupaten Sukoharjo. Hasil analisis data penelitian menyimpulkan bahwa: (1) terdapat hubungan signifikan antara pemahaman struktur kalimat dengan keterampilan menulis karangan deskripsi peserta didik kelas V SD Se-gugus Diponegoro Kecamatan Polokarto Kabupaten Sukoharjo (p=0,018); (2) terdapat hubungan yang signifikan antara motivasi membaca dengan keterampilan menulis karangan deskriptif peserta didik kelas V SD Se-gugus Diponegoro Kecamatan Polokarto Kabupaten Sukoharjo (p=0,044); (3) terdapat hubungan yang signifikan antara pemahaman struktur kalimat dan motivasi membaca dengan keterampilan menulis karangan deskriptif peserta didik kelas V SD Se-gugus Diponegoro Kecamatan Polokarto Kabupaten Sukoharjo (p=0,000).

Kata-kata Kunci: pemahaman struktur kalimat, motivasi membaca, menulis karangan deskrips

References

Abbas, Saleh.(2006). Pembelajaran Bahasa Indonesia yang efektif di Sekolah Dasar.Jakarta :Departemen Pendidikan Nasional

Arikunto, Suharsini. (2006). Metodologi Penelitian. Yogyakarta :Bina Aksara.

Dajan, Anto. (1986). Pengantar Statistik II. Jakarta :Penerbit LP3ES.

Djaali, (2000). Skala Likert. Jakarta :Pustaka Umum.

Henry, Guntur Tarigan. (1984). Menulis Sebagai Suatu Ketrampilan Berbahasa. Bandung :Angkasa.

Keraf, Gorys.( 1980). Komposisi. Ende Flores : Nusa Indah.

Keraf, Groys. (2003). Diksidan Gaya Bahasa. Jakarta : PT. Gramedia Pustaka Utama.

Nurgiantoro, Burhan. (1988). Penilaian dalam Pengajaran Bahasadan Sastra.Yogyakarta :BPFE.

Rahim, Farida. (2007). Pengajaran Membaca di Sekolah Dasar.Jakarta :BumiAksara.

Samadyo, Samsu. (2011). Strategi dan Teknik Pembelajaran Membaca. Yogyakarta :GrahaIlmu

Sudjana, (1992). Metode Statistika, Bandung: Penerbit Tarsito

Suwarto.( 2013). Pengembangan Tes Diagnostik dalam Pembelajaran ( Panduan Praktisbagi Pendidikdan Calon Pendidik ).Yogyakarta :Pustaka Pelajar.

Suwarto. (2018). Statistik Pendidikan. Yogyakarta :Pustaka Pelajar.

Sugiyono.(2002). Teknik Analisis Regresi dan Kolerasi. Bandung :Tarsito.

Taringan, Henry Guntur. (2007). Menulis Sebagai Suatu Ketrampilan Berbahasa. Bandung :Tarsito.

Taringan, Henry Guntur. (1985). Teknik Pengajaran Ketrampilan Berbahasa. Bandung :Angkasa.

Zuhdi, Darmiyati. (2007). Strategi Meningkatkan Kemampuan Membaca.Yogyakarta : UNY Press.

Downloads

Published

2020-11-30

How to Cite

PUTRANTI, C. T. W. (2020). Korelasi Pemahaman Strutur Kalimat dan Motivasi Membaca dengan Keterampilan Menulis Karangan Deskripsi Peserta Didik Kelas V Sekolah Dasar Se-Gugus Diponegoro Kecamatan Polokarto Tahun pelajaran 2019/2020. Jurnal Pendidikan, 29(3), 211–230. https://doi.org/10.32585/jp.v29i3.955

Issue

Section

Artikel