PERANAN GURU DALAM MEMBENTUK KARAKTERNASIONALISME PADASISWA SEKOLAH DASARNEGERIGENENGSARI 01 KECAMATAN POLOKARTOKABUPATEN SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN 2019/2020
DOI:
https://doi.org/10.32585/cessj.v2i2.1135Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peranan guru dalam membentuk karakter nasionalismepada siswa Sekolah Dasar Negeri Genengsari 01 Kecamatan Polokarto Kabupaten SukoharjoTahun Pelajaran 2020.Penelitian inimerupakan penelitian kualitatif. Subjek penelitian ini adalah guruSD Negeri Genengsari 01. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa peranan guru dalam membentuk karakter nasionalisme pada siswa SD Negeri Genengsari 01 masih kurang sempurna, hal ini terlihat guru hanya menerapkan 4 peranan saja dari 12 peranan guru di sekolah,sehinggakurangnyatindakan nyatadari guru kepada siswadalammembentuk perilaku dan sikap nasionalisme. Wujud nyata tersebut tampak siswa kurang memahamibentuk sikapnasionalisme.
Downloads
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with the Civics Education and Social Science Journal (CESSJ) agree to the following terms:
- The journal allow the authors to hold the copyright without restrictions and allow the authors to retain publishing rights without restrictions.
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.