Meningkatkan Motivasi dan Prestasi Belajar Matematika melalui Model Pembelajaran Think-Pair-Share
DOI:
https://doi.org/10.32585/ijimm.v1i1.312Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan motivasi dan prestasi belajar matematika siswa kelas VIIA SMP Negeri 3 Bendosari Sukoharjo tahun ajaran 2015/2016 pada pokok bahasan segiempat melalui model pembelajaran kooperatif tipe TPS (Think-Pair-Share). Subjek dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIIA SMP Negeri 3 Bendosari Sukoharjo, sebanyak 29 siswa. Penelitian ini menggunakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Penelitian Tindakan ini dilakukan melalui tiga siklus yang menggunakan metode pengumpulan data dengan tes, pengisian angket dan observasi. Tiap-tiap siklus terdiri atas perencanaan, tindakan, pengamatan dan refleksi. Dari penelitian yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Think-Pair-Share dapat meningkatkan motivasi dan prestasi belajar matematika pokok bahasan segiempat pada siswa kelas VIIA SMP Negeri 3 Bendosari Kabupaten Sukoharjo Tahun Pelajaran 2015/2016.
Downloads
References
Arikunto, Suharsimi. 2013. Prosedur Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.
Budiyono. 2015. Pengantar Penilaian Hasil Belajar. Jakarta: Rineka Cipta.
Dimyati dan Mudjiono. 2013. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta.
Hamdani. 2011. Strategi Belajar Mengajar. Bandung: Pustaka Setia.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish with the Indonesian Journal of Instructional Media and Model agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.