PEMBELAJARAN BERMAIN MELALUI RANGSANGAN TINGGI DAN JARAK DITINJAU DARI KECEPATAN
DOI:
https://doi.org/10.32585/jdb.v2i1.186Abstract
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui: (1) Perbedaan pengaruh pembelajaran lompat jauh menggunakan alat bantu tali dan lingkaran sebagai rangsangan tinggi dan jarak secara bertahap terhadap hasil belajar lompat jauh gaya jongkok pada siswa putra kelas IV dan V SD Negeri 3 Sidorejo Bendosari Sukoharjo tahun pelajaran 2018/2019. (2) Perbedaan pengaruh kecepatan tinggi dan rendah terhadap hasil belajar lompat jauh gaya jongkok pada siswa putra kelas IV dan V SD Negeri 3 Sidorejo Bendosari Sukoharjo tahun pelajaran 2018/2019. (3) Ada tidaknya interaksi antara penggunaan alat bantu dan kecepatan terhadap hasil belajar lompat jauh gaya jongkok pada siswa putra kelas IV dan V SD Negeri 1 Kedungrejo Nguntoronadi Wonogiri tahun pelajaran 2008/2009. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen. Populasi penelitian ini adalah siswa putra kelas IV dan V SD Negeri 3 Sidorejo Bendosari Sukoharjo tahun pelajaran 2018/2019 berjumlah 20 orang. Dalam penelitian ini dilakukan penelitian populasi. Sampel yang digunakan adalah 10 siswa kategori kecepatan lari tinggi dan 10 siswa kategori kecepatan lari rendah. Teknik pengumpulan data dengan tes dan pengukuran. Data yang dikumpulkan yaitu kecepatan lari dengan lari 40 m, dan kemampuan lompat jauh gaya jongkok. Teknik analisis data yang digunakan adalah ANAVA 2 X 2 dan uji Newman Keuls. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh simpulan sebagai berikut: (1) Ada perbedaan pengaruh yang signifikan antara pembelajaran lompat jauh menggunakan alat bantu tali dan lingkaran sebagai rangsangan tiggi dan jarak bertahap terhadap hasil belajar lompat jauh gaya jongkok pada siswa putra kelas IV dan V SD Negeri 3 Sidorejo Bendosari Sukoharjo tahun pelajaran 2018/2019. (2) Ada perbedaan yang signifikan antara siswa kecepatan lari tinggi dan kecepatan lari rendah terhadap hasil belajar lompat jauh gaya jongkok pada siswa putra kelas IV dan V SD Negeri 3 Sidorejo Bendosari Sukoharjo tahun pelajaran 2018/2019. (3) Ada interaksi antara penggunaan alat bantu dan kecepatan terhadap hasil belajar lompat jauh gaya jongkok pada siswa putra kelas IV dan V SD Negeri 3 Sidorejo Bendosari Sukoharjo tahun pelajaran 2018/2019.Kata Kunci : alat bantu, kecepatan, lompat jauh
Downloads
References
A. Hamidsyah Noer. 1996. Ilmu Kepelatihan Lanjut. Surakarta: UNS Press.
Aip Syarifuddin. 1992. Atletik. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi. Proyek Pembinaan Tenaga Kependidikan.
Barry L. Johnson dan Jack K. Nelson 1986. Practical Measurement For Evaluation Pysical Education. Minesota USA: Publishing Company.
Depdiknas. 2007/2008. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan Standart Kompetensi dan Kompetensi Dasar Pendidikan Jamsni, Olahraga dan Kesehatan. Jakarta: Depdiknas.
H.J. Gino, Suwarni, Suripto, Maryanto dan Sutijan. 1998. Belajar dan Pembelajaran II. Surakarta: UNS Press.
Jess Jarver. 1999. Belajar dan Berlatih Atletik. Alih Bahasa. BE. Handoko. Bandung: Pioner Jaya.
Jonath U., Haag E., & Krempel R. 1987. Atletik I. Alih Bahasa Suparno. Jakarta: PT. Rosda Jaya Putra.
Mochamad Djumidar A. Widya. 2004. Belajar Berlatih Gerak-Gerak Dasar Atletik dalam Bermain. Jakarta. PT. Raja Grafindo Persada.
M. Sajoto. 1995. Pembinaan Kondisi Fisik Dalam Olahraga. Semarang: IKIP Semarang Press.
Rusli Lutan. 1988. Belajar Ketrampilan Motorik Pengantar Teori dan Metode. Jakarta: Depdikbud. Dirjendikti.
Sudjana. 1994. Metoda Statistika. Bandung: Tarsito.
Sudjarwo. 1993. Ilmu Kepelatihan Dasar. Surakarta: UNS Press.
Sugiyanto. 1995. Metodologi Penelitian. Surakarta: UNS Press.
Suharno HP. 1993. Metodologi Pelatihan. Yogyakarta: IKIP Yogyakarta.
Sukintaka. 2004. Teori Pendidikan Jasmani Filosofi Pembelajaran dan Masa Depan. Bandung: Yayasan Nuansa Cendekia.
Tamsir Riyadi. 1985. Petunjuk Atletik. Yogyakarta: IKIP Yogyakarta.
Yoyo Bahagia, Ucup Yusuf dan Adang Suherman. 1999/2000. Atletik. Depdikbud. Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Bagian Proyek Penataran Guru SMP Setara DIII.
Downloads
Published
Issue
Section
License
The copyright to this article is transferred to Jurnal Dikdas Bantara if and when the article is accepted for publication under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. The undersigned hereby transfers any and all rights in and to the paper including without limitation all copyrights to Jurnal Dikdas Bantara. The undersigned hereby represents and warrants that the paper is original and that he/she is the author of the paper, except for material that is clearly identified as to its original source, with permission notices from the copyright owners where required. The undersigned represents that he/she has the power and authority to make and execute this assignment.We declare that:
1. This paper has not been published in the same form elsewhere.
2. It will not be submitted anywhere else for publication prior to acceptance/rejection by this Journal.
3. A copyright permission is obtained for materials published elsewhere and which require this permission for reproduction.
Furthermore, I/We hereby transfer the unlimited rights of publication of the above-mentioned paper in whole to Jurnal Dikdas Bantara. The copyright transfer covers the right to reproduce and distribute the article, including reprints, translations, photographic reproductions, microform, electronic form (offline, online), or any other reproductions of similar nature. The corresponding author signs for and accepts responsibility for releasing this material on behalf of any and all co-authors. After submission of this agreement signed by the corresponding author, changes of authorship or in the order of the authors listed will not be accepted.
Retained Rights/Terms and Conditions
1. Authors retain all proprietary rights in any process, procedure, or article of manufacture described in the work.
2. Authors may reproduce or authorize others to reproduce the work or derivative works for the author’s personal use or for company use, provided that the source and the Jurnal Dikdas Bantara copyright notice are indicated, the copies are not used in any way that implies Jurnal Dikdas Bantara endorsement of a product or service of any employer, and the copies themselves are not offered for sale.
3. Although authors are permitted to re-use all or portions of the work in other works, this does not include granting third-party requests for reprinting, republishing, or other types of re-use.