ANALISIS KELAYAKAN USAHA IKAN LELE (Clarias sp) DI DESA MANGUNREJO KECAMATAN KEBONAGUNG
DOI:
https://doi.org/10.32585/jase.v4i1.5068Abstract
Lele merupakan salah satu komoditas ikan yang dibudidayakan di Kabupaten Demak. Analisis kelayakan usaha sangatlah penting untuk keberlanjutan usaha budidaya pembesaran ikan lele. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui biaya produksi, penerimaan, pendapatan usaha, BEP, R/C usaha pembesaran ikan lele di Desa Mangunrejo Kecamatan Kebonagung Kabupaten Demak. Metode dasar penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif analisis. Metode pemilihan lokasi ditentukan menggunakan metode purposive sampling. Metode penentuan sampel responden menggunakan metode sensus. Metode analisis data yang digunakan yaitu perhitungan analisis biaya, penerimaan, pendapatan, analisis BEP unit, analisis BEP harga, R/C. Hasil penelitian menunjukkan usaha pembesaran ikan lele dalam satu periode (3 bulan) mengeluarkan biaya total sebesar Rp. 6.840.197 penerimaan sebesar Rp. 11.912.500 dan pendapatan sebesar Rp. 5.432.321. Nilai rata-rata BEP unit sebesar 324,001 Kg dan nilai rata-rata BEP harga sebesar Rp. 10.879/kg. Nilai R/C sebesar 1,84
Downloads
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Hendri Wibowo
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with the Journal of Agribusiness, Social and Economic agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.