Strategi Mengelola Pemilih Pemula Secara Profesional Guna Mewujudkan Pilkada 2020 Secara Berkualitas di Kabupaten Sukoharjo
DOI:
https://doi.org/10.32585/jp.v28i3.492Abstract
Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan strategi mengelola pemilih pemula secara professional guna mewujudkan Pilkada 2020 secara berkualitas di Kabupaten Sukoharjo. Penelitian ini termasuk jenis penelitian kualitatif. Subjek penelitiannya: para pemilih pemula di 5 dapil yang diambil secara acak tiap dapil 10 pemilih pemula sehingga totalnya ada 50 pemilih pemula, dan obyeknya adalah Pemilih Pemilu serta Pilkada berkualitas. Metode pengumpulan data menggunakan: observasi, wawancara dan dokumentasi. Validitas data dilakukan dengan trianggulasi sumber dan metode. Teknik analisis menggunakan teknik analisis kualitatif terdiri dari 4 tahap yaitu: pengumpulan data, reduksi data, display data dan verifikasi data. Hasil penelitian, berdasarkan hasil pengamatan di lapangan yang dilakukan diperoleh informasi bahwa pada saat Pilkades pemilih pemula: banyak yang tidak menggunakan hak pilihnya, pemilih pemula kurang peduli dengan pilkades, pemilih pemula tidak melakukan ajakan golput, pemilih pemula selalu hadir jika ada sosialisasi pilkades di rumah calon maupun di rumah tim sukses, pemilih pemula kurang peduli dengan peraga para calon , pemilih pemula merusak peraga. Hasil wawancara dengan 50 pemilih pemula diperoleh informasi: pemilih pemula kurang paham tentang Pilkades maupun Pilkada, pemilih pemula kurang paham profile para calon, pemilih pemula tidak tertarik dengan calon karena trade rekordnya tidak baik, pemilih pemula hanya memilih calom jika di beri uang, pemilih pemula memilih calon hanya ikut-ikutan temannya, pemilih pemula memilih calon karena disuruh orang tuanya, pemilih pemula memilih calon karena di suruh pacarnya, pemilih pemula memilih calan karena diancam, pemilih pemula memilih calon karena terpaksa, pemilih pemula memilih calon karena masih ada ikatan saudara, program-program para calon tidak sesuai dengan keinginan pemilih pemula, pemilih pemula belum dewasa secara politik, pemilih pemula ragu ragu dengan para calon. Simpulannya bahwa pemilih pemula sangat perlu dikelola secara professional agar tercipta Pilkada 2020 secara berkualitas.
Downloads
References
Almond, Gabriel Adan Verba, Sidney. (1984). Budaya Politik Tingkah Laku Politik dan Demokrasi di Lima Negara. Jakarta: Bina Aksara.
Anonim. (2004). Statistik Gender dan Analisis Kabupaten Banyumas. Banyumas: Pemerintah Kabupaten Banyumas Kantor Pemberdayaan Masyarakat.
Azra, Azumardi. (2002). Paradigma Baru Pendidikan Nasional.Jakarta:
Almawardi, Imam. (2015). Ahkam Sulthaniyah Sistem Pemerintahan Khilafah Islam, Jakarta: Qisthi Press.
Brannen, Julia. (2005). Memadu Metode Penelitian, Yogyakarta: Pustaka Pelajar Offset.
Budiarjo, Mirriam. (1997). Dasar-dasar Ilmu Politik, Jakarta: Gramedia Pustaka.
Depdiknas. (2005). Penyadaran Gender Bagi Pendidik. Semarang: Dinas Pendidikan dan
Kebudayaan Propinsi Jawa Tengah.
Daniel S. Salossa, Mekanisme. (2005). Persyaratan dan tata cara Pemilukada langsung, Yogyakarta: Media Presindo.
Fakih, Mansour. (1996). Analisis Gender Dan Tranformasi Sosial. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Faturohman, Deden. (2002). Pengantar Ilmu Politik, Malang: UMM Press.
Israil, Idris. (2005). Pendidikan Pembelajaran dan Penyebaran Kewarganegaraan.Malang : Fakultas Peternakan Universitas Brawijaya
Kusumanegara, Solahudin. (2003). “Demokratisasi di Tingkat Lokal (Studi Kasus: Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati di Kabupaten Banyumas”, dalam Jurnal Swara Politika Vol.3.No.2 Okotober 2003.
Lansford, Tom (2007). Democracy: Political Systems of the World. Marshall Cavendish. ISBN 9780761426295
Rosyada, Dede. (2004). Paradigma Pendidikan Demokratis.Jakarta: Prenada Media
Kamil, Sukron. (2013). Pemikiran Politik Hukum Islam Tematik, Jakarta: PT Kharisma Putra Utama.
Kusnardi, Muhammad. (1995). Hukum Tata Negara, Jakarta: Sinar Bakti.
Lexy, J. Moleong. (2011). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Mukarom, Zaenal. (2016). Komunikasi Politik, Bandung: CV Pustaka Setia.
Nelson, Huntington. (1984). Partisipasi Politik di Negara Berkembang, Jakarta: Sangkala Pulsar.
Nanang Martono. (2010). Metode Penelitian Kuantitatif. Yogyakarta: PT RajaGrafindo Persada
Purwanto. (2008). Metodologi Penelitian Kuantitatif. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Sudjiono, Sastroadmojo. (1995). Partisipasi Politik. Semarang: IKIP Semarang Press.
Sudjiono, Sastroadmojo. (1995). Perilaku Politik, Semarang: IKIP Semarang Press.
Syarbaini, Syahrial. (2002). Sosiologi dam Politik. Jakarta: Ghalia Indonesia.
Sharma, P. (2004). Sistem Demokrasi Yang Hakiki.Jakarta : Yayasan Menara Ilmu.
Suparno, Paul. (2004). Guru Demokratis di Era Reformasi. Jakarta: Gramedia
Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Bandung: AL FABETA.
Sukmadinata, Nana Syaodih. (2013). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: PT REMAJA ROSDAKARYA.
Syamsuddin dan Vismaia S. (2011). Metode Penelitian Pendidikan Bahasa Bandung: PT Remaja Rosdakarya
Widodo. (1998). Pendidikan Pancasila dan Filsafat Pancasila. Malang: Universitas Wisnuwardana.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
The copyright to this article is transferred to Jurnal Pendidikan if and when the article is accepted for publication under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. The undersigned hereby transfers any and all rights in and to the paper including without limitation all copyrights to Jurnal Pendidikan. The undersigned hereby represents and warrants that the paper is original and that he/she is the author of the paper, except for material that is clearly identified as to its original source, with permission notices from the copyright owners where required. The undersigned represents that he/she has the power and authority to make and execute this assignment.
We declare that:
1. This paper has not been published in the same form elsewhere.
2. It will not be submitted anywhere else for publication prior to acceptance/rejection by this Journal.
3. A copyright permission is obtained for materials published elsewhere and which require this permission for reproduction.
Furthermore, I/We hereby transfer the unlimited rights of publication of the above-mentioned paper in whole to Jurnal Pendidikan. The copyright transfer covers the right to reproduce and distribute the article, including reprints, translations, photographic reproductions, microform, electronic form (offline, online), or any other reproductions of similar nature. The corresponding author signs for and accepts responsibility for releasing this material on behalf of any and all co-authors. After submission of this agreement signed by the corresponding author, changes of authorship or in the order of the authors listed will not be accepted.
Retained Rights/Terms and Conditions
1. Authors retain all proprietary rights in any process, procedure, or article of manufacture described in the work.
2. Authors may reproduce or authorize others to reproduce the work or derivative works for the author’s personal use or for company use, provided that the source and the Jurnal Pendidikan copyright notice are indicated, the copies are not used in any way that implies Jurnal Pendidikan endorsement of a product or service of any employer, and the copies themselves are not offered for sale.
3. Although authors are permitted to re-use all or portions of the work in other works, this does not include granting third-party requests for reprinting, republishing, or other types of re-use.
Jurnal Pendidikan by http://journal.univetbantara.ac.id/index.php/jp is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.