UPAYAMENINGKATKANKEMANDIRIANDAN PRESTASIBELAJARMATEMATIKAMELALUI MODELPEERTUTORIALDENGAN REINFORCEMENT

Authors

  • Tri yuniati

DOI:

https://doi.org/10.32585/jdb.v2i2.390

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemandirian dan prestasi belajar matematika materi persamaan linear dua variabel pada siswa kelas VIII C semester 1 MTsN Boyolali Tahun Pelajaran 2017/2018 melalui penerapan model pembelajaran peer tutorial dengan reinforcement. Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas yang dilaksanakan dalam

2 (dua) siklus, dengan objek penelitian seluruh siswa kelas VIII C semester 1 yang berjumlah 32 siswa. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, dokumentasi dan tes.

Analisis data dilakukan dengan 3 tahapan: reduksi data, penyajian data dan penarikan

kesimpulan. Hasil penelitian diperoleh fakta bahwa : 1) Melalui penerapan model pembelajaran  peer  tutorial  dengan  reinforcement  dapat  meningkatkan  kemandirian

belajar matematika dari kondisi awal ke siklus 1 menuju  ke siklus 2 dengan  indikator

berani presentasi di depan kelas dari 9%meningkat menjadi 38 % kemudian 69 % , berani mengajukan pertanyaan/pendapat : dari 13%   menjadi   31 % meningkat 53 %, menyelesaikan soal individu secara mandiri 28% ke 70 % e 91 %, dan menyelesaikan tugas PR 44%  ke 94 % ke 100 % , 2) Melalui penerapan model peer tutorial  pada siklus awal 64 rata 71 dengan ketuntasan 62.5%, meningkat lagi ke kondisi akhir pada siklus II nilai rata-rata 80 dengan ketuntasan 87.5%  pada siswa kelas VIII C semester 1 MTsN Boyolali Tahun Pelajaran 2017/2018.

 

 

Kata kunci: Kemandirian, prestasi,,peer tutorial ,reinforcement

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arikunto, Suharsimi, dkk. 2008. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: BumiAksara.

Djamarah, Syaiful Bahri.1994. Prestasi Belajar dan Kompetensi Guru. Surabaya: Usaha. Nasional.

Hasibun dan Moedjiono. 2009. Proses Belajar Mengajar. Bandung: PT RemajaRosdakarya.

Lie, Anita, Takim Andriono, dan Sarah Prasasti. 2014. Menjadi Sekolah Terbaik:Praktik-Praktik Strategis dalam Pendidikan. Jakarta: Tanoto Foundation& Raih Asa Sukses.

Mudjiman, Haris. 2007. Belajar Mandiri. Solo: UNS Press.

Nasution, S. 1996. BerbagaiPendekatandalamProses Belajar – Mengajar.

Bandung: Transito.

Natawijaya, Rochman. 1984. Pengajaran Remedial. Jakarta: Depdikbud.

Sukarno, Anton.1999. Ciri-CiriKemandirianBelajar. Jakarta: KencanaPrenadaMedia.

Susilawati, Desi. 2009. Upaya Meningkatkan Kemandirian Belajar Dan Kemampuan Matematika Siswa Kelas X SMA N 1 Gamping Dengan Menggunakan Lembar Kerja Siswa. Yogyakarta: Program Studi Pendidikan Matematika, UNY.

Suyitno, Amin. 2002. Model Pembelajaran Tutor SebayadalamKelompok Kecil.

Semarang: UNNES

Published

2019-08-31

Issue

Section

Artikel