Penerapan Model Problem Based Learning (PBL) disertai Mind Mapping untuk Meningkatkan Hasil Belajar pada Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Tawangsari
DOI:
https://doi.org/10.32585/.v1i1.250Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan Hasil Belajar Biologi Pada Siswa Kelas X IPA 6 SMA Negeri 1 Tawangsari Tahun Pelajaran 2017/2018.Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan observasi/ pengamatan, tes/ teknik penilaian, dan dokumentasi. Setelah diadakan tindakan kelas, pada siklus I hasil belajar kognitif sebesar 57%, aspek afektif sebesar 41% dan aspek psikomotorik 33%. Dari siklus I ketuntasan belajar dari aspek kognitif, aspek afektif dan aspek psikomotorik belum memenuhi kriteria tuntas, perlu dilanjutkan ke siklus II. Pada siklus II hasil belajar kognitif sebesar 71%, aspek afektif 46% dan aspek psikomotorik 51%. Pada siklus II telah mengalami peningkatan, tetapi hasil belajar kognitif dan aspek afektif belum mencapai ketuntasan, maka dilanjutkan pada siklus III. Pada siklus III mengalami peningkatan dengan hasil belajar kognitif sebesar 77%, aspek afektif 60% dan aspek psikomotorik 66%. Sehingga dapat disimpulkan bahwa dengan menggunakan model PBL disertai mind mapping dapat meningkatkan hasil belajar biologi.
Kata Kunci: Hasil Belajar Biologi, Mind mapping, Problem Based learning (PBL).
Downloads
References
Ayuliasari, Citra. (2017). Kesesuaian Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Kurikulum 2013 dan Implementasinya dalam Mengembangkan Kemampuan Proses Ilmiah di SMA Negeri 3 Yogyakarta. Jurnal Prodi Pendidikan Biologi FMIPA. Universitas Negeri Yogyakarta.
C, Asri Budiningsih. (2009). Mengembangkan nilai-nilai afektif dalam pembelajaran. Journal Yogyakarta: KTP-FIP. Uiversitas Negeri Yogyakarta.
Farrand, P., Hussain F., & Hennessy E,. (2002). The efficiancy of the “Mind map” Study Technique. Medical educaton. 36;426-431
Fauzi, R., Supriyadi & Mugiadi. (2014). Peningkatan hasil belajar siswa melalui model Problem Based Learning. Jurnal Ilmu Pendidikan. Universitas Bandar Lampung.
Imas Kurniasih & Berlin. (2015). Ragam Pengembangan model pembelajaran. Jakarta: Kata Pena.
Kharida, L.A., Rusilowati, A., & Pratiknyo, K. (2009). Penerapan Model Pembelajaran Berbasis Masalah Untuk Peningkatan Hasil Belajar Siswa Pada Pokok Bahasan Elastisitas Bahan. Jurnal. Pendidikan Fisika Indonesia. 8(2):42-47
Nugroho, A. A., & Hanik, N. R. (2015). Implementasi Outdoor Learning untuk Meningkatkan Hasil Belajar Kognitif Mahasiswa pada Mata Kuliah Sistematika Tumbuhan Tinggi. Bioedukasi: Jurnal Pendidikan Biologi, 9(1), 41-44.
Nurtanto, M,. & Sofyan, H,. (2015). Implementasi problem Based Learning untuk meningkatkan hasil belajar kognitif, psikomotorik dan afektif siswa SMK. Jurnal Pendidikan Vokasi. PTK PPS Universitas Negeri Yogyakarta.
Priadi, M.A., Sudarisman & Suparmin. (2012). Pembelajaran biologi menggunakan model Problem Based Learning melalui metode eksperimen laboratorium dan lapangan ditinjau dari keberagaman kemampuan berfikir analitis dan sikap perduli lingkungan. Jurnal Inkuiri. 1(3):217-226
Sanjaya, Wina. (2009). Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Soimin, Aris. (2014). 68 model pembelajaran inovatif dalam kurikulum 2103. Yogyakarta : Ar ruzz media.
Sudarisman. (2015). Memahami Hakikat dan Karakteristik Pembelajaran Biologi Dalam Upaya Menjawab.
Wina Sanjaya. (2009). Strategi Pembelajaran. Jakarta: Kencana.
Wulandari, B. (2013). pengaruh problem based learning terhadap hasil belajar ditinjau dari motivasi belajar PCK di SMK. Jurnal Pendidikan Vokasi, 3(2):179-191
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish with the Journal of Biology Learning agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.