Pengembangan LKPD berbasis multimedia interaktif pada materi kingdom monera

Authors

  • Diana Fransiska Universitas Tanjungpura
  • Laili Fitri Yeni Universitas Tanjungpura
  • Titin Titin Universitas Tanjungpura

DOI:

https://doi.org/10.32585/jbl.v3i1.1345

Keywords:

Pengembangan, LKPD Berbasil Multimedia Interaktif, respons Kingdom monera

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengembangan lembar kerja peserta didik berbasis multimedia interaktif pada materi kingdom monera Bentuk penelitian adalah research and development dengan prosedur yang mengacu pada model ADDIE yang meliputi tahap analyze, design, develop, implement dan evaluate. Penelitian ini dilakukan di 2 sekolah yaitu, MAN 2 Pontianak dan SMA Muhammadiyah 1 Pontianak dengan subjek penelitian sebanyak 12 orang peserta didik pada uji skala kecil dan 30 orang peserta didik pada uji skala besar. Instrumen yang digunakan adalah lembar validasi LKPD berbasis multimedia interaktif dan angket respons peserta didik. Hasil validasi LKPD berbasis multimedia interaktif materi kingdom monera adalah 0,98 sehingga dinyatakan valid. Hasil respons pada uji skala kecil (77,28%) dengan kategori kuat. Sementara pada uji skala besar (81,17%) dengan kategori sangat kuat. Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa LKPD berbasis multimedia interaktif layak digunakan sebagai bahan ajar pada materi kingdom monera dan mendapat respons dengan kategori sangat kuat.

Author Biographies

Diana Fransiska, Universitas Tanjungpura

Program studi pendidikan biologi, jurusan pendidikan matematika dan IPA, Fakultas keguruan dan ilmu pendidikan, Universitas Tanjungpura

Laili Fitri Yeni, Universitas Tanjungpura

Program studi pendidikan biologi, jurusan pendidikan matematika dan IPA, Fakultas keguruan dan ilmu pendidikan, Universitas Tanjungpura

Titin Titin, Universitas Tanjungpura

Program studi pendidikan biologi, jurusan pendidikan matematika dan IPA, Fakultas keguruan dan ilmu pendidikan, Universitas Tanjungpura

References

Arahim, I. A. (2018). Pengembangan Lembar Kerja Siswa Dengan Visualisasi Berbantu Macromedia Flash Pada Pembelajaran Matematika. Edukasi: Jurnal Pendidikan, 16(1), 116. https://doi.org/10.31571/edukasi.v16i1.842

Arikunto, S. (2013). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Branch, R. B. (2009). Instructional Design: The ADDIE Approach. New York: Department of Educational Psychology and Instructional Technology University of Georgia.

Budiman, R. D. A., & Nurbani. (2019). PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN PENGENALAN SISTEM SISTEM OPERASI BERBASIS ANDROID. Journal of Tropical Chemistry Research and Education, 17(2).

Elwi, L. C., Festiyed, & Djamas, D. (2017). Pembuatan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Multimedia Interaktif Menggunakan Course Lab Berbasis Pendekatan Saintifik Pada Pembelajaran Fisika Kelas X SMA/MA. Pillar of Physics Education, 9(April), 97–104. Retrieved from https://doi.org/10.24036/2521171074

Haryanti, D., Septiana, N., Lestariningsih, N., & Lestariningsih, N. (2020). Pengembangan Modul Terintegrasi Keislaman Materi Sistem Reproduksi Kelas IX SMPN 4 Katingan Kuala. Journal of Biology Learning, 2(1), 33–40. https://doi.org/10.32585/.v2i1.561

Hasanah, F. N. (2020). Keanekaragaman dan Kemelimpahan Tumbuhan Paku di Cagar Alam Donoloyo sebagai Bahan Pengembangan Multimedia Interaktif Biologi di. Journal of Biology Learning, 2(2), 104–111.

Hasyim, A. (2016). Metode Penelitian dan Pengembangan di Sekolah. Yogyakarta: Media Akademi.

Lawshe, C. H. (1975). a Quantitative Approach To Content Validity. Personnel Psychology, 28(4), 563–575. https://doi.org/10.1111/j.1744-6570.1975.tb01393.x

Manisa, T., Aryati, E., & Marlina, R. (2018). Respon Siswa Terhadap Lks Berbasis Inkuiri Terbimbing Pada Submateri Sistem Pernapasan Manusia Kelas Xi. Edukasi: Jurnal Pendidikan, 16(1), 1. https://doi.org/10.31571/edukasi.v16i1.771

Munir. (2013). Multimedia Konsep & Aplikasi dalam Penelitian. Bandung: Alfabeta, CV.

Nufus, H., Khadun, I., & Nazar, M. (2018). PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD) INTERAKTIF BERBASIS SOFTWARE ISPRING PADA MATERI LARUTAN PENYANGGA. In PROSIDING SEMINAR NASIONAL MIPA IV (pp. 46–53). Banda Aceh.

Nurdin, S., & Andriantoni. (2016). Kurikulum dan Pembelajaran. Depok: Rajagrafino Persada.

Pariska, P. S., Elniati, S., & Syafriandi. (2012). Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik Matematika Berbasis Masalah. Jurnal Pendidikan Matematika, 1(1).

Prastowo, A. (2015). Panduan Kreatif Membuat Bahan Ajar. Yogyakarta: DIVA Pres.

Prianoto, A. D., Gulo, F., & Effendi. (2017). PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD) INTERAKTIF KIMIA UNTUK PEMBELAJARAN STRUKTUR ATOMDI KELAS X SMA. Jurnal Penelitian Pendidikan Kimia, 4(2), 88–96.

Rahmi, R., Hartini, S., & Wati, M. (2014). Pengembangan Lembar Kerja Siswa (LKS) Berbasis Inkuiri Terbimbing Dan Multimedia Pembelajaran IPA SMP. Berkala Ilmiah Pendidikan Fisika, 2(2), 173. https://doi.org/10.20527/bipf.v2i2.894

Riduwan. (2015). Skala Pengukuran Variabel-Variabel Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Rokhmah, L., Gulo, F., & Edi, R. (2017). Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Interaktif Berbasis Komputer untuk Pembelajaran Sistem Periodik Unsur Kelas X SMA Lailatur. In prosiding Seminar Nasional Pendidikan IPA (Vol. 1, pp. 338–347).

Sitepu, B. P. (2015). Penulisan Buku Teks Pembelajaran. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Some, I. M. (2013). Pengaruh Penggunaan Macromedia Flash terhadap Minat Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Fisika. Jurnal Pendidikan., 2(1).

Subiyantoro, S., & Nugroho, A. (2018). Android-based Instructional Media Development Procedure to Enhance Teaching and Learning in The Age of Disruption 4.0. In International Conference on Applied Science and Engineering (ICASE 2018) Android-based (Vol. 175, pp. 152–155). Atlantis Press. https://doi.org/10.2991/icase-18.2018.41

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Syafrizal, S., Yeni, L. F., & Titin. (2014). Inventarisasi Jamur Makroskopis di Hutan Adat Kantuk dan Implementasinya dalam Pembuatan Flipbook. JURNAL PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN KHATULISTIWA, 3(9). Retrieved from http://jurnal.untan.ac.id/index.php/jpdpb/article/view/6985/7176

Syamsurizal, Epinur, & Devi Marzelina. (2017). PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD) NON EKSPERIMEN UNTUK MATERI KESETIMBANGAN KIMIA KELAS XI IPA SMA N 8 MUARO JAMBI. J. Ind. Soc. Integ. Chem, 6(2).

Downloads

Published

2021-03-19

How to Cite

Fransiska, D., Yeni, L. F., & Titin, T. (2021). Pengembangan LKPD berbasis multimedia interaktif pada materi kingdom monera. Journal of Biology Learning, 3(1), 9–17. https://doi.org/10.32585/jbl.v3i1.1345

Issue

Section

Artikel